5 Fakta 2 WNA India Pembunuh Pria Jakarta, Nomor 2 & 3 Bikin Kepala Bergeleng
Senin, 15 Mei 2023 – 08:52 WIB

Dua WNA India pelaku pembunuhan pria Jakarta, Fitran Robby Firdaus berinisial AS dan GS dibekuk di Bandara Ngurah Rai Bali, Sabtu (13/5) malam kemarin. Foto: Source for JPNN.com
3. Motif Pencurian
Berdasarkan hasil penyelidikan sementara, 2 WNA India itu nekat melakukan pembunuhan lantaran nekat ingin menguasai harta benda korban.
Fakta tersebut terkuak berdasarkan hasil olah tempat kejadian perkara (TKP) dan pengakuan tersangka kepada penyidik kepolisian.
4. Kabur ke Singapura
Seusai menguasai harta benda dan handphone korban, Sabtu (13/5) pukul 10.30 WITA, dua tersangka mengunci korban di dalam kamar.
Berikut 5 fakta 2 WNA India pelaku pembunuhan pria Jakarta Fitran Robby Firdaus di Sanur Bali, nomor 2 & 3 bikin kepala bergeleng
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News