Kasus WN Rusia Dihajar Bule Inggris dan Australia Berbuntut, Polsek Kuta Utara Bongkar Fakta Ini

Selasa, 22 Februari 2022 – 12:25 WIB
Kasus WN Rusia Dihajar Bule Inggris dan Australia Berbuntut, Polsek Kuta Utara Bongkar Fakta Ini - JPNN.com Bali
Polisi melakukan olah TKP di lokasi penganiayaan. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com

bali.jpnn.com, BADUNG - Kasus penganiayaan warga asing yang menimpa bule Rusia Titov Sergey, 37, berbuntut panjang.

Setelah korban melaporkan kasus yang dialaminya ke Polda Bali, Sabtu (19/2) lalu, Titov Sergey balik dilaporkan bule Inggris Frazer William Alexander, 40, ke Polsek Kuta Utara.

Ini artinya, keduanya saling lapor ke polisi.

Dalam laporan ke Polda Bali, Sabtu malam lalu, Titov Sergey melaporkan dua bule, yakni Master Aaron Paul, 46, asal Australia dan Frazer William Alexander, 40, asal Inggris.

"Saat ini didalami penyebab penganiayaan itu karena apa.

Korbannya berasal dari Inggris bernama Frazer William Alexander Wood, sementara si pelaku bernama Sergey.

Yang jelas laporan sudah diterima," kata Kanit Reskrim Polsek Kuta Utara Iptu Made Purwantara.

Berdasar laporan yang diterima kepolisian, aksi penganiayaan bermula pada hari Sabtu, 19 Februari 2022 sekitar pukul 02.30 WITA.

Kasus WN Rusia dihajar bule Inggris dan Australia beberapa hari lalu berbuntut panjang, Polsek Kuta Utara bongkar fakta ini
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News