Polisi Karangasem Jemput Orang Tua Kandung Pelajar SD Mati Tidak Wajar, Hhmm
Jumat, 08 Oktober 2021 – 07:15 WIB

Orang tua Kadek Sepi, Nengah Kicen dan Ni Nyoman Sutini. (Agus Eka Purna Negara/Baliexpress.id)
Sementara itu, ibu korban, Ni Nyoman Sutini, mengatakan, anaknya punya riwayat sesak napas sejak kelas I SD.
Khusus masalah saat ini, dirinya tidak tahu penyebab anaknya terjatuh.
Apakah karena riwayat penyakit atau ada sebab lain. (bx/aka/man/JPR)
Penyidik Unit PPA Polres Karangasem memanggil orang tua kandung Kadek Sepi, pelajar SD yang mati tidak wajar usai autopsi selasa lalu
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News