Polisi Denpasar Bongkar Aksi Sadis Heri Hajar Istri Siri, Fakta yang Terungkap Duh

Jumat, 03 Desember 2021 – 02:21 WIB
Polisi Denpasar Bongkar Aksi Sadis Heri Hajar Istri Siri, Fakta yang Terungkap Duh - JPNN.com Bali
Pelaku Heri saat didokumentasikan polisi. Heri diamankan lantaran menganiaya istri siri hingga babak belur. (Istimewa)

Karena api cemburu dan nafsu tak tersalurkan, emosi pelaku mendadak meluap.

Spontan pelaku menganiaya sang istri yang baru dinikahi enam bulan terakhir itu.

“Pelaku menampar, lalu memukul wajah istrinya.

Pelaku juga membanting dan menginjak kepala istrinya sampai korban tidak sadarkan diri,” kata Kompol Doddy Monza dilansir dari Radarbali.id.

Usai beraksi, pelaku Heri langsung kabur.

Korban Misri akhirnya ditolong tetangga indekosnya.

Kasus ini akhirnya dilaporkan ke Polsek Denpasar Barat.

Berdasar laporan tersebut, pelaku dibekuk Sabtu (27/11) malam di Pelabuhan Gilimanuk saat hendak kabur ke Jawa. (rb/dre/yor/JPR)

Polisi Denpasar akhirnya membongkar aksi sadis pelaku Heri menganiaya istri siri hingga babak belur, Sabtu (27/11) lalu. Fakta yang Terungkap Mencengangkan

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News