Karantina Turis Asing Dipangkas Tiga Hari, Cok Ace Optimistis Pariwisata Bali Bergairah

Jumat, 05 November 2021 – 03:28 WIB
Karantina Turis Asing Dipangkas Tiga Hari, Cok Ace Optimistis Pariwisata Bali Bergairah - JPNN.com Bali
Ilustrasi Pantai Kuta. Foto: JPNN

"Harapan kita ke depan, akan bisa kebijakannya sama dengan kompetitor-kompetitor kita (zero karantina)," pungkasnya.

Sebelumnya, Satuan Tugas Penanganan Covid-19 telah mengurangi masa karantina bagi pelaku perjalanan internasional menjadi tiga hari dari lima hari karantina.

Keputusan itu tertuang dalam adendum Surat Edaran (SE) Satgas Nomor 20 Tahun 2021 tentang Protokol Kesehatan Perjalanan Internasional pada Masa Pandemi COVID-19.

Meski demikian, para pelaku perjalanan internasional yang baru menerima dosis pertama vaksin Covid-19, tetap harus menjalani karantina selama lima hari. (bhi/JPNN)

Karantina turis asing dipangkas tiga hari, Wagub Cok Ace optimistis pariwisata Bali bakal bergairah

Redaktur : Ali Mustofa
Reporter : Wibi Leksono

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News