Bali Berpeluang Jadi Markas Kapal Pesiar Jumbo, Fasilitas Pendukung Lengkap
Minggu, 02 Maret 2025 – 04:26 WIB

Kapal pesiar Seven Seas Mariner sandar membelakangi kapal pesiar Viking Orion di Pelabuhan Benoa, Denpasar, Bali. Foto: ANTARA/HO-Pelindo Benoa
Berdasar data BPS, pada 2024 kunjungan wisatawan mancanegara ke Bali mencapai 6,3 juta atau naik 20,1 persen dibandingkan 2023 mencapai 5,27 juta.
Kunjungan wisatawan mancanegara ke Indonesia pada 2024 baru mencapai sekitar 13,8 juta.
"Sebanyak 45 persen dari total turis asing ke Indonesia dikontribusikan oleh Bali," tutur Wamen Ni Luh Puspa. (lia/JPNN)
Peluang Bali menjadi home port kapal pesiar berukuran jumbo sangat terbuka setelah tiga kapal berukuran jumbo bersandar di Pelabuhan Benoa secara bersamaan
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News