NSW Health Imbau Turis Australia Waspadai Gigitan Monyet di Bali, Dispar Merespons
Senin, 25 September 2023 – 18:17 WIB

Wisatawan saat mengunjungi objek wisata Monkey Forest Ubud, Gianyar, beberapa waktu lalu. Foto: Antara/Nyoman Hendra Wibowo
“Tidak (mempengaruhi kunjungan) sih.
Itu kan mereka hanya mengingatkan agar warganya saat berwisata harus waspada, sama seperti kita menuju ke Taman Safari.
Jadi, meski sudah ada kerangkeng, kita harus tetap waspada tidak boleh keluar dari mobil, tangannya jangan keluar, jangan kasih makanan, tetap diingatkan dan tetap ke sana,” tutur Kadispar Bali. (lia/JPNN)
NSW Health, otoritas kesehatan negara bagian New South Wales mengimbau turis Australia mewaspadai gigitan monyet di Bali, Dispar merespons
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Sumber ANTARA
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News