Pesawat dari Bali ke Lombok Mogok, Gara-gara Ini….

Senin, 28 Maret 2022 – 10:52 WIB
Pesawat dari Bali ke Lombok Mogok, Gara-gara Ini…. - JPNN.com Bali
Penumpang di Bandara Internasional Lombok. Foto: ANTARA/Dokumen

Kemudian diterbitkan NOTAM untuk mengubah landas pacu yang digunakan menjadi Runway 31 dan menggunakan landas pacu sepanjang 2700 meter.

Pesawat yang mendarat melalui Runway 31 adalah Wings Air dari Bima pukul 09.52 WITA dan Garuda Indonesia dari Jakarta pukul 09.58 WITA.

Pukul 09.59 WITA proses pemindahan buldozer selesai dan seluruh peralatan telah berada di luar pagar perimeter bandara.

Selanjutnya pukul 10.00 WITA dilakukan pengecekan landas pacu oleh unit Airport Technical.

"Rute penerbangan yang terdampak tadi pagi yakni, Surabaya-Lombok, Jakarta-Lombok, Lombok-Bali dan Lombok Jakarta," katanya. (antara/ket/JPNN)

Pesawat dari Bali dengan jurusan Bandara Intermasional Lombok dikatakan terhenti alias mogok, gara-gara ini….

Redaktur & Reporter : Ni Ketut Efrata Fransiska

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News