Kisah Inspiratif 2 Pemuda Pelaku UMKM Penggerak Ekonomi, Maju Berkat Tokopedia

Selasa, 24 Oktober 2023 – 09:35 WIB
Kisah Inspiratif  2 Pemuda Pelaku UMKM Penggerak Ekonomi, Maju Berkat Tokopedia - JPNN.com Bali
Tokopedia bersama lebih dari 14 juta penjual, yang hampir 100%nya UMKM lokal termasuk pemuda pelaku usaha seperti Tempeman dan Gracious Project, turut mendorong pemerataan ekonomi Indonesia lewat teknologi. Foto: Dok. Tokopedia

Dirinya juga rutin mengikuti kampanye di Tokopedia, salah satunya festival belanja bulanan Waktu Indonesia Belanja (WIB) yang berlangsung setiap tanggal 25 hingga akhir bulan. 

“Berkat Tokopedia, produk Gracious Project bisa dijangkau oleh masyarakat, termasuk komunitas pencinta produk skincare alami, di seluruh Indonesia,” tutur Gracia.

Berkat kehadiran Gracious Project dan para pelaku usaha lokal, penjualan berbagai produk perawatan tubuh terus melesat di Tokopedia.

Berdasarkan data nasional, kategori produk perawatan tubuh di Tokopedia, body lotion, hair conditioner dan hair mask menjadi beberapa produk terlaris di semester I 2023 dibandingkan semester I 2022.

Rata-rata terjadi peningkatan transaksi lebih dari lima kali lipat.

Sebagai generasi muda yang inovatif dan memberikan lapangan pekerjaan bagi masyarakat lokal, Gracia memaknai Hari Sumpah Pemuda dengan semangat kolaborasi. 

“Bagi saya, apa pun yang kita lakukan harus memberi dampak bagi lingkungan sekitar dan memiliki prinsip yang kuat dalam berbisnis.

Dengan berkolaborasi kita dapat maju bersama untuk meningkatkan berbagai potensi hingga menciptakan sesuatu yang inovatif dan dapat dibanggakan masyarakat Indonesia,” papar Gracia. (jpnn)

Berikut kisah inspiratif 2 pemuda pelaku UMKM penggerak ekonomi Indonesia, maju berkat Tokopedia

Redaktur : Ali Mustofa
Reporter : Redaksi JPNN

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News