ARHEA, Drone Canggih Buatan Indonesia Hasil Bantuan AIS Forum: Akurat, Terukur dan Teruji

Sekilas, cara kerjanya mirip pesawat nirawak atau drone, tetapi bergerak di bawah air.
Alat ini juga dapat diaplikasikan untuk perairan tertutup seperti waduk, danau, juga bisa dipakai untuk meneliti perairan sangat dangkal.
ARHEA juga dapat menyelam hingga kedalaman maksimal 200 meter di bawah permukaan laut.
Alat ini secara umum ditujukan untuk mengukur arus secara lagrangian.
Sebelum mencapai batas jarak terdalam, sensor akan memberi sinyal agar alat segera naik dengan dorongan mesin rotor yang dipasang di bagian dasar tabung.
ARHEA digerakkan oleh baterai isi ulang yang dapat diisi ulang tiap tiga bulan.
"Sampai di permukaan air, alat ini akan langsung mengirimkan data.
Nantinya, setelah seluruh data terkirim dalam waktu 15-25 menit, maka ARHEA akan kembali menyelam," ujar Noir Primadona Purba.
ARHEA, drone canggih buatan dosen Unpad Bandung, Indonesia, hasil bantuan AIS Forum: akurat, terukur dan teruji
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News