India Kagum Strategi Bali Jadi Tuan Rumah KTT G20, Ini yang Mau Dipelajari
Jumat, 23 September 2022 – 20:54 WIB

Delegasi India menyaksikan Tari Kembang Girang saat acara G20 Labour and Employment Ministers Networking Dinner With Social Partners di Jimbaran, Badung, Bali. Foto: ANTARA
Terkait kesiapan hotel, proses penilaian kelayakannya dilakukan oleh Bali Hotel Association (BHA), Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bali, Polri, Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) dan juga SAR.
Hotel-hotel tersebut juga terjamin dari segi keamanan karena telah mengantongi sertifikat dari Polda Bali.
Pihak hotel maupun vila, juga diwajibkan memiliki sertifikat Cleanliness, Health, Safety, Environmental Sustainability (CHSE). (antara/lia/JPNN)
Pemerintah India kagum strategi Pemprov Bali saat ditunjuk menjadi tuan rumah KTT G20, ini yang mau dipelajari
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News