DPRD Bali Beri Pesan Menohok Soal Terminal LNG, Pak Koster Tolong Dengar
Selasa, 19 Juli 2022 – 07:30 WIB
LNG menjadi pilihan untuk mengatasi kebutuhan 2 kali 100 MW pembangkit listrik PLN di Sanggaran-Denpasar.
"Intinya, sebaiknya dikembangkan dengan konsep pengembangan kawasan yang terintegrasi.
Pariwisata dan kelestarian lingkungan seperti hutan bakau (mangrove), terumbu karang (coral reef) dan ekosistem lainnya, sebagai faktor-faktor yang diutamakan," ucap Adhi Ardhana.
Artinya, kata dia, tidak boleh ada hutan bakau yang ditebang, terumbu karang yang dikorbankan, atau terganggu keberadaannya. (antara/lia/jpnn)
DPRD Bali memberi pesan menohok soal rencana pembangunan Terminal LNG di Desa Adat Intaran Sanur, Pak Gubernur Koster tolong dengar
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News