Bali Masuk Zona Megathrust, Skenario Terburuk Picu Gempa Berkekuatan 8,5 SR, Waspada

Sabtu, 26 Maret 2022 – 20:43 WIB
Bali Masuk Zona Megathrust, Skenario Terburuk Picu Gempa Berkekuatan 8,5 SR, Waspada - JPNN.com Bali
Ilustrasi gempa. Ilustrasi foto: Sultan Amanda/JPNN.com

"Simulasi gempa dan tsunami di Bandara I Gusti Ngurah Rai merupakan salah satu upaya mitigasi kultural untuk sektor infrastruktur kritis, demi menjamin keselamatan penumpang, pegawai dan pengguna jasa bandara.

Tujuan lainnya adalah untuk mempercepat keberlangsungan operasional bandara apabila mengalami gempa dan tsunami," ujar Arief.

Airport Safety, Risk and Performance management Senior Manager Bandara I Gusti Ngurah Rai Darji mengatakan simulasi ini akan digunakan untuk mengevaluasi kembali rencana kedaruratan yang sudah dibuat.

Termasuk menguatkan kapasitas seluruh tim Komite Kebencanaan Bandara (Airport Disaster Committee) dalam penanganan gempa dan tsunami. (antara/lia/jpnn)

Pulau Bali masuk zona Megathrust, versi BMKG skenario terburuk picu gempa berkekuatan 8,5 skala richter terjadi di selatan Bali, waspada

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News