Wagub Cok Ace: Leluhur Bali dari Kalimantan, Ada Hubungan Kerajaan Bedahulu dengan Kutai
Senin, 14 Maret 2022 – 15:23 WIB
Raja Bhadawarman kemudian diganti oleh anaknya bernama Manorathawarman, selanjutnya Rudrawarman.
Anak Raja Rudrawarman bernama Mulawarman merantau dan kemudian mendirikan Kerajaan Kutai, Kalimantan Timur.
"Desa Pejeng, Tampaksiring, Gianyar merupakan bagian dari situs Dinasti Warmadewa, Raja Bali abad kedelapan yang merupakan buyut dari Raja Mulawarman di Kutai, Kalimantan Timur.
Jadi, hubungan Desa Pejeng dengan Kutai sangat dekat.
Tanah dan air yang kita ambil dari Pura Pusering Jagat di Pejeng ini merupakan persembahan dari Bali untuk leluhur di Kalimantan," papar Wagub Cok Ace. (lia/jpnn)
Wagub Cok Ace mengungkap leluhur Bali dari Kalimantan saat menyerahkan air dan tanah ke Presiden Jokowi di IKN, sebut ada hubungan Kerajaan Bedulu dengan Kutai
Redaktur : Ali Mustofa
Reporter : Abdul Sentot Prayogi
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News