STY Sorot 4 Pemain Andalan Korsel, Hwang Semringah Kapten Byun Jun Kembali Bermain

Kamis, 25 April 2024 – 11:30 WIB
STY Sorot 4 Pemain Andalan Korsel, Hwang Semringah Kapten Byun Jun Kembali Bermain - JPNN.com Bali
Skuad Timnas U23 Indonesia siap tempur menghadapi Korea Selatan di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, pada Kamis (25/4) waktu setempat atau Jumat (26/4) dini hari. Foto: PSSI

Jadi, kami harus menjaga (kehebatan) bola mati mereka,” kata Shin Tae yong.

Pelatih Timnas U23 Korea Selatan Hwang Seun hong semringah bisa menurunkan pemain terbaiknya pada laga kontra Indonesia meski bek tengah Seo Myung guan masih absen karena cedera.

Hwang Seun hong bisa menurunkan kapten Byun Jun soo setelah bebas dari skorsing.

“Shin Tae yong menjadi salah satu kekuatan tim mereka (Indonesia).

Coach Shin telah melatih mereka sejak lama dan mereka terorganisir dengan baik dan solid,” ucap Hwang Seun hong.

Pelatih 55 tahun ini kemudian mengomentari para barisan penyerang skuad Garuda Muda yang bertalenta dan menjadi ancaman Korea Selatan.

“Semua striker mereka juga bertalenta, tetapi daripada memikirkan kekuatan lawan, kami harus mempersiapkan diri dengan baik dan memainkan gaya sepak bola kami sendiri,” kata Hwang Seun hong.

“Kami akan berusaha mengendalikan ruang dan tidak membiarkan mereka mengeksploitasinya dan menjaga kekompakan semaksimal mungkin,” imbuhnya.

Pelatih Timnas U23 Indonesia Shin Tae yong alias STY menyorot 4 pemain andalan Korsel, Hwang Seun hong semringah Kapten Byun Jun soo kembali bermain
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News