Senjata Baru Madura United Mematikan, Statistik Mengerikan, Teco Wajib Waspada
Selasa, 11 Juli 2023 – 08:30 WIB

Gelandang serang anyar Madura United Fransisco Israel Rivera asal Meksiko tampil impresif dalam dua laga terakhir dan patut diwaspadai Bali United pada laga pekan ketiga Liga 1 2023 di Stadion Kapten Dipta, Gianyar, Sabtu (15/7) mendatang. Foto: Instagram@maduraunitedfc
Semoga ini akan menjadi tambahan amunisi bagus bagi tim,” ujar Annisa.
Empat slot pemain asing Madura United lainnya adalah Cleberson Martins, Luis Marselo Morais dos Reis alias Lulinha, Hugo Gomes dos Santos Silva dan Jacob Mahler. (lia/JPNN)
Senjata baru Madura United tampil mematikan, statistik Fransisco Israel Rivera mengerikan, Coach Teco wajib waspada
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News