Begini Respons Iwan Bule Buntut Keputusan Persipura Pilih WO saat Kontra Madura United, Simak
![Begini Respons Iwan Bule Buntut Keputusan Persipura Pilih WO saat Kontra Madura United, Simak - JPNN.com Bali](https://cloud.jpnn.com/photo/galeri/watermark/2019/12/29/IMG_20191228_171517.jpg)
Kami melakukan semuanya sesuai dengan regulasi," kata Akhmad Hadian.
Menurutnya, pertandingan Persipura kontra Madura United seharusnya bisa dilaksanakan meski kubu Tim Mutiara Hitam sudah meminta penundaan karena menganggap terlalu banyak pemainnya yang positif Covid-19.
Dasar LIB jelas.
Berdasar hasil tes usap Covid-19, Persipura memiliki 21 pemain yang berstatus negatif atau lebih dari 14 orang yang membuat laga tak perlu ditunda.
Apa yang terjadi pada kasus Persipura tertuang jelas dalam Pasal 52 Regulasi BRI Liga 1 musim kompetisi 2021/2022.
"Tindak lanjutnya nanti juga akan dibawa ke ranah disiplin dan ada komite disiplin yang memutuskan," papar Iwan Bule. (antara/lia/jpnn)
Ketum PSSI Mohammad Iriawan alias Iwan Bule langsung bersikap sebagai buntut keputusan Persipura pilih WO saat kontra Madura United, Simak
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News