Kabar Gembira! Pemkot Mataram Gratiskan Tes Antigen 2.350 CPNS

Selasa, 31 Agustus 2021 – 22:46 WIB
Kabar Gembira! Pemkot Mataram Gratiskan Tes Antigen 2.350 CPNS - JPNN.com Bali
Ilustrasi para CPNS saat mengurus berkas administrasi. (Ali/Radarlombok.co.id)

“Kami mintanya tanggal 29 September mulainya. Tetapi hasil koordinasi by phone, kami dianjurkan mulai tes SKD  di atas tanggal 26 September.

Itu biar tidak berbarengan dengan daerah lainnya di satu waktu. Kita tinggal menunggu keputusan definitifnya,” papar Nelly.

Di lain sisi, Kepala Dinas Kesehatan (Dikes) Kota Mataram, dr H Usman Hadi mengatakan, pihaknya siap memberikan pelayanan swab antigen gratis kepada peserta SKD CPNS.

“Kalau Pak Wali setuju digratiskan ya kita laksanakan. Alat kita masih kalau misalnya untuk 200 orang per hari. Bisa nanti itu dimasing-masing puskesmas,” pungkasnya. (RL/gal/JPR)

Kabar gembira disampaikan Pemkot Denpasar. 2.350 CPNS bakal menerima layanan tes antigen gratis saat tes SKD CPNS

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News