BMKG: Satelit Milik Lapan Pantau Tujuh Titik Panas di Wilayah NTT
Jumat, 27 Agustus 2021 – 13:09 WIB
untuk wilayah yang tertutup awan, kata dia, titik panas tidak dapat terdeteksi.
Agung Abadi menambahkan, citra satelit hanya menilai anomali reflekstifitas dan suhu sekitar yang diinterpretasikan sebagai titik panas (hot spot).
"Penyebab adanya anomali tersebut tidak dapat kami pastikan," imbuhnya.
Menurutnya, kondisi kekeringan dan embusan angin yg kencang ikut menjadi penyebab tidak langsung dalam sebaran suatu titik panas tersebut. (antara/lia/JPNN)
BMKG melaporkan satelit milik Lapan memantau tujuh titik panas yang tersebar di sejumlah kabupaten di Provinsi NTT
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News