Jenderal Petrus: Indonesia Pimpin Perang Melawan Kartel Narkotika Internasional

Rabu, 03 Agustus 2022 – 09:31 WIB
Jenderal Petrus: Indonesia Pimpin Perang Melawan Kartel Narkotika Internasional - JPNN.com Bali
Kepala BNN RI Komjen Pol. Petrus Reinhard Golose memberi pernyataan saat sesi jumpa pers pada sela-sela pertemuan kelompok kerja Timur Jauh IDEC di Nusa Dua, Badung, Bali, Selasa (2/8). Foto: ANTARA/Genta Tenri Mawangi

Menurut John P. Scott, tujuan pertemuan itu di antaranya memperkuat jejaring dan kerja sama antarbadan narkotika dan meningkatkan pertukaran informasi.

“Hampir tiga tahun, kita tidak dapat menyelenggarakan pertemuan secara langsung karena pembatasan akibat pandemi Covid-19.

Jadi, yang utama dari pertemuan ini bagaimana mitra kerja kami dari negara-negara yang hadir saling mengenal satu sama lain.

Mari aling belajar dari pengalaman masing-masing sehingga dapat memberantas peredaran narkoba jauh lebih baik, lebih cerdas, dan lebih efisien,” paparnya. (antara/lia/jpnn)

Kepala BNN RI Komjen Petrus Golose menegaskan Indonesia memimpin langsung perang melawan kartel narkotika internasional

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News