Residivis Spesialis Jambret Beraksi Lagi, Modus Operandinya Gaya Lama, Waspada

Selasa, 24 Mei 2022 – 17:24 WIB
Residivis Spesialis Jambret Beraksi Lagi, Modus Operandinya Gaya Lama, Waspada - JPNN.com Bali
Tersangka Trisna Basuki diamankan Polsek Kuta setelah terlibat penjambretan di Jalan Sri Kresna, Legian, Kuta. (Humas Polresta Denpasar)

Korban dan temannya sempat mengejar pelaku, tetapi kehilangan jejak saat tiba di persimpangan traffic light.

Beruntung, korban sempat menghafal kendaraan pelaku, yakni sepeda motor Yamaha NMax DK 2029 XX.

Mendapat laporan tersebut, jajaran Polsek Kuta bergerak cepat dan langsung meringkus tersangka keesokan harinya.

Saat diamankan, tersangka mengaku sudah menjual ponsel Apple XR milik korban seharga Rp 2,5 juta kepada seseorang bernama Martin.

"Pelaku merupakan residivis kasus sama dan baru bebas dari Lapas Kerobokan. Wilayah sasarannya aksi Seminyak sampai Kuta Selatan," papar Kompol Orpa. (gie/JPNN)

Residivis spesialis jambret bernama Trisna Basuki beraksi lagi, modus operandinya gaya lama, waspada

Redaktur : Ali Mustofa
Reporter : Abdul Sentot Prayogi

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News