Geger, 9 Makam di Setra Gerokgak Dibongkar OTK, Polisi Bali Turun Tangan

Jumat, 08 April 2022 – 19:58 WIB
Geger, 9 Makam di Setra Gerokgak Dibongkar OTK, Polisi Bali Turun Tangan - JPNN.com Bali
Saksi menunjukkan makam yang dibongkar pelaku tidak dikenal saat olah TKP bersama aparat kepolisian. (Humas Polres Buleleng)

Total ada sembilan makam yang dirusak.

Temuan tersebut kemudian dilaporkan ke Ketut Arya Negara, 58 dan Kelian Desa Adat Gerokgak Kadek Sumantra, 50.

Ketiganya bersama warga yang lain akhirnya mendatangi setra Desa Adat Gerokgak untuk memastikan perusakan makam itu.

“Total ada sembilan makam yang dirusak,” ujar Kasihumas Polres Buleleng AKP Gede Sumarjaya.

Dilansir dari situs resmi Polres Buleleng, dari sembilan makam ada yang digali sejak pekan lalu, tetapi ada yang baru dua atau tiga hari lalu.

Temuan tersebut kemudian dilaporkan ke Polsek Gerokgak.

Polsek Gerokgak yang menerima laporan tersebut langsung melakukan pengecekan dan olah tempat kejadian perkara (TKP).

“Kasus ini sedang ditangani dan dilakukan proses penyelidikan.

Warga Gerokgak geger setelah warga setempat menemukan perusakan 9 makam di kuburan adat Gerokgak yang diduga dibongkar OTK, polisi Bali turun tangan
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News