Minibus Angkut 9 Penumpang Masuk Jurang di Bugbug Karangasem, Satu Tewas, Mimih
Jumat, 01 Oktober 2021 – 22:32 WIB

Tim SAR gabungan bersama warga Bugbung Karangasem mengevakuasi korban kecelakaan tunggal minibus, Kamis kemarin. (Istimewa)
Usai menghadiri acara, mereka pulang sekitar pukul 13.00 Wita melewati jalanan yang sempit dengan kondisi jalanan rabat beton.
Saat kejadian, kondisi sekitar lokasi kejadian sepi.
Penuh dengan pepohonan di perbukitan.
Setiba di tempat kejadian perkara, tiba-tiba mobil mengalami rem blong.
Sopir minibus gagal menguasai laju kendaraan hingga akhirnya jatuh ke dalam jurang.
Warga yang mengetahui kejadian tersebut langsung turun untuk evakuasi penumpang sambil menunggu petugas datang.
"Beberapa masih sadar.
Kejadian persisnya saya kurang tahu. Tiba-tiba sudah di bawah," ujar saksi I Gede Astawa.
Mobil minibus pengangkut 9 penumpang terperosok masuk ke jurang di Desa Bugbug Karangasem. Satu penumpang tewas
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News