Pencuri Spesialis Tabung Gas Bikin Resah Warga Pedungan Denpasar, Aksi Pelaku Terekam CCTV
Sabtu, 25 September 2021 – 19:26 WIB
![Pencuri Spesialis Tabung Gas Bikin Resah Warga Pedungan Denpasar, Aksi Pelaku Terekam CCTV - JPNN.com Bali](https://cloud.jpnn.com/photo/bali/news/normal/2021/09/25/pelaku-pencurian-spesialis-tabung-gas-di-wilayah-kelurahan-p-lwz9.jpg)
Pelaku pencurian spesialis tabung gas di wilayah Kelurahan Pedungan, Denpasar Selatan beraksi di salah satu warung milik warga. (Istimewa)
Kemungkinan pelaku beraksi dini hari setelah pedagang nasi goreng yang terakhir tutup," jelas Rafi.
Kapolsek Denpasar Selatan Kompol Gede Sudyatmaja mengaku sudah menerima laporan dari rumah.
“Sampai saat ini anggota di lapangan masih melakukan penyelidikan.
Semoga segera terungkap,” pungkas Kompol Gede Sudyatmaja. (gie/JPNN)
Warga Pedungan Denpasar resah dengan aksi pencurian tabung gas yang marak belakangan ini. Yang menarik, meski aksi pelaku terekam kamera CCTV, pelaku masih...
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News