Bali Destinasi Utama Turis China Selama Libur Imlek, Asia Tenggara Paling Favorit

Senin, 30 Januari 2023 – 19:26 WIB
Bali Destinasi Utama Turis China Selama Libur Imlek, Asia Tenggara Paling Favorit - JPNN.com Bali
Wisatawan asing menikmati Pantai Kuta. Kunjungan turis asing ke Bali meningkat tajam, tidak terkecuali dari kawasan China. Foto: dok.JPNN

Bali yang beriklim tropis menjadi objek wisata unggulan bagi warga China selama Tahun Baru Imlek.

Hal ini lantaran selama periode Januari - Februari di China sedang musim dingin.

Menjelang berakhirnya bulan Januari 2023, beberapa kota di China dilanda gelombang hawa dingin yang memicu penurunan suhu udara secara drastis.

Pemerintah Indonesia menargetkan 253 ribu kunjungan turis asing dari China pada 2023. (lia/JPNN)

Bali menjadi destinasi utama turis China selama libur Tahun Baru Imlek, laporan Ctrip kawasan Asia Tenggara paling favorit

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Sumber ANTARA
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News