Kru & Pemain Drama Korea Extraordinary Attorney Woo Liburan ke Bali Pekan Depan

Kamis, 04 Agustus 2022 – 14:32 WIB
Kru & Pemain Drama Korea Extraordinary Attorney Woo Liburan ke Bali Pekan Depan - JPNN.com Bali
Salah satu adegan di bawah pohon hackberry dalam drama "Extraordinary Attorney Woo". Foto: ANTARA/Instagram @eunbining0904

Yang menarik, ENA menegaskan bahwa perjalanan ini merupakan rencana pribadi antara sutradara dan beberapa aktor yang jadwalnya sesuai, bukan liburan hadiah.

Drama Extraordinary Attorney Woo meraih popularitas yang tinggi di setiap episode.

Drama ini bahkan meraih peringkat pemirsa tertinggi yang pernah dicapai oleh program mana pun dalam sejarah ENA.

Extraordinary Attorney Woo saat ini dilaporkan sedang dalam pembicaraan untuk pembuatan ulang versi AS.(antara/lia/jpnn)

Kru dan pemain drama Korea Extraordinary Attorney Woo bakal liburan ke Bali Senin 8 Agustus 2022 setelah meraih popularitas yang tinggi di setiap episode

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News