Prakiraan Cuaca Bali Rabu (30/10): Hujan Ringan Mulai Turun, Suhu Bikin Gerah
Rabu, 30 Oktober 2024 – 07:15 WIB
BMKG memperkirakan kecepatan angin di Laut Bali mencapai 25 knot atau sekitar 46 kilometer per jam dengan arah angin bertiup dari timur-selatan.
Di Selat Lombok bagian utara diperkirakan kecepatan angin mencapai 20 knot atau sekitar 37 kilometer per jam yang bertiup dari tenggara-selatan.
Potensi gelombang tinggi itu diperkirakan terjadi di Selat Bali bagian selatan, Selat Badung, Selat Lombok bagian selatan dan Samudera Hindia selatan Bali.
Kecepatan angin ini harus diwaspadai oleh nelayan dan pelaku wisata bahari, termasuk operator kapal yang melintas di Selat Bali, Selat Lombok dan Selat Badung. (lia/JPNN)
Meski cuaca panas menyengat masih terjadi, hujan dengan intensitas ringan diperkirakan terjadi di sejumlah wilayah perairan, seperti Laut Bali, Selat Badung
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News