Isu Pertanian Jadi Bahasan di Forum Parlemen ASEAN, Fadli Zon Merespons

Rabu, 24 Juli 2024 – 13:29 WIB
Isu Pertanian Jadi Bahasan di Forum Parlemen ASEAN, Fadli Zon Merespons - JPNN.com Bali
Ketua BKSAP DPR RI Fadli Zon (tengah) foto bersama pada Pertemuan AIPA, Badan Pangan Dunia (Food Agricultural Organization/FAO), dan IISD di Bali, Rabu (24/7). Foto: Source for JPNN

“Panduan tersebut bermanfaat mendasar tidak hanya untuk sektor-sektor pertanian tetapi juga pada tata kelola nasional.

Semoga melalui forum ini, parlemen dapat secara konkret mendukung upaya penguatan iklim pendukung bagi tata kelola pertanian dan bisnis petani ke depan,” tutur Fadli Zon. (lia/JPNN)

Ketua BKSAP DPR RI Fadli Zon mendorong para anggota parlemen di ASEAN untuk lebih fokus pada isu pertanian agar para petani dapat lebih berdaya.

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News