Delegasi WWF ke-10 Mulai Berdatangan, Imigrasi Menyiapkan Digital Booklet
Jumat, 17 Mei 2024 – 07:57 WIB

Konter khusus untuk delegasi WWF ke-10 tersedia di Bandara Ngurah Rai, Bali. Foto: Kemenkumham Bali
Kehadiran para delegasi ini diharapkan dapat memberikan dampak positif bagi pariwisata dan ekonomi Bali.
Kemenkumham Bali berkomitmen untuk memberikan pelayanan yang prima dan profesional kepada para delegasi WWF ke-10.
Dengan kesiapan yang matang, diharapkan forum ini dapat berjalan dengan lancar dan sukses. (lia/JPNN)
Delegasi KTT WWF ke-10 mulai berdatangan ke Bali sejak Rabu (15/5) lalu, Imigrasi Ngurah Rai menyiapkan digital booklet untuk panduan delegasi
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News