Sah, Prof Ngakan Putu Gede Suardana Jabat Rektor Unud, Prof Antara Tamat

Senin, 06 November 2023 – 10:12 WIB
Sah, Prof Ngakan Putu Gede Suardana Jabat Rektor Unud, Prof Antara Tamat - JPNN.com Bali
Sekretaris Jenderal Kemendikbudristek Ir Suharti MA PhD memberi ucapan selamat kepada Prof Ir Ngakan Putu Gede Suardana MT PhD sebagai Rektor Unud yang baru. Foto: Unud.ac.id

"Pesan khusus kami kepada Prof Ngakan Putu Gede Suardana yang dilantik sebagai Rektor Universitas Udayana untuk segera melakukan konsolidasi dan kembali fokus mengawal proses pelaksanaan layanan pendidikan tinggi di Universitas Udayana,” imbuhnya.

Tugas tambahan berikutnya adalah bersama-sama dengan Senat Universitas Udayana melaksanakan persiapan proses pemilihan rektor paling lama satu tahun ke depan.

“Pada seluruh pejabat yang dilantik untuk mengimbau jajarannya agar semua ASN yang berada di unit kerja masing-masing dapat menjaga netralitas sebagai penyelenggara negara selama menjalankan tugas dan mampu menjunjung tinggi kode etik dan kode perilaku dan menjadi ASN yang profesional,” tuturnya. (lia/JPNN)

Sah, Prof Ngakan Putu Gede Suardana resmi menjabat Rektor Unud setelah dilantik di Jakarta, Jumat (3/11), karier Prof Antara sebagai rektor tamat

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News