Cek Fakta Kemiskinan Ekstrem di Karangasem Bali, Tercatat 6.339 KK, Ternyata
Meski tak masuk kategori kemiskinan ekstrem, pemerintah daerah mengaku tetap memberikan prioritas penyaluran bantuan sesuai program yang ada.
Bupati Gede Dana kepada lurah dan camat meminta agar menindaklanjuti temuan-temuan ini dengan memverifikasi data kemiskinan ekstrem yang ada di wilayah masing-masing.
Bupati Gede Dana mengharapkan data yang masuk betul-betul valid dan sesuai dengan kenyataan di lapangan.
“Jadi, kami sengaja mengecek di lapangan terkait laporan dari seluruh camat yang ada melalui hasil validasi hari ini apakah data yang masuk sudah sesuai atau tidak,” ujar Bupati Gede Dana.
Bupati Gede Dana memasang target mengentaskan kemiskinan ekstrem dengan turun ke lapangan memeriksa karakteristik wilayah, topografi, dan kondisi geografis.
Cek fakta kemiskinan ekstrem di Karangasem Bali, awalnya tercatat 6.339 KK, setelah Bupati Gede Dana turun tangan ternyata sebegini datanya
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News