Pertamina Pasok dan Jual Aspal di Bali, TAC Celukan Bawang Berkapasitas 2.500 MT
![Pertamina Pasok dan Jual Aspal di Bali, TAC Celukan Bawang Berkapasitas 2.500 MT - JPNN.com Bali](https://cloud.jpnn.com/photo/bali/news/normal/2023/08/04/pertamina-patra-niaga-regional-jatimbalinus-meresmikan-gudan-goxk.jpg)
“Peresmian TAC ini menunjukkan dukungan Pertamina dalam mendorong kebangkitan kembali Bali sebagai salah satu daerah wisata terfavorit di Indonesia,” kata Dwi Puja Ariestya lagi.
Menurutnya, dengan memaksimalkan TAC di Celukan Bawang, dapat menambah lapangan kerja di wilayah sekitar serta kontribusi lainnya untuk Provinsi Bali.
Tahun 2023 ini, estimasi penjualan aspal diperkirakan sebesar 6.000 - 7.500 MT, setara Rp 60 - 75 miliar dengan market share 70 persen berasal dari PT DMK Celukan Bawang.
”Kami berharap ke depannya dapat bersama-sama mengembangkan serta memperkuat peran pemenuhan produk aspal dalam negeri,” paparnya. (lia/JPNN)
Pertamina Patra Niaga Regional Jatimbalinus memasok dan menjual aspal curah di Bali, TAC Celukan Bawang berkapasitas 2.500 MT
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News