Menhub Sebut FS LRT Bali Didanai Korsel, Tahap Konstruksi Pakai Skema KPBU

Jumat, 02 Juni 2023 – 16:53 WIB
Menhub Sebut FS LRT Bali Didanai Korsel, Tahap Konstruksi Pakai Skema KPBU - JPNN.com Bali
Menhub Budi Karya Sumadi (kiri) bertemu dengan Chairman & CEO Korean National Railway (KNR) Kin Hanyoung dan CEO Korea Overseas Infrastructure & Urban Development Cooperation (KIND) Kang Hoon Lee di Seoul, Korsel bahas LRT di Bali dan MRT Fatmawati - TMII. Foto: ANTARA/HO-Kemenhub

Korea National Railway (KNR) adalah perusahaan kereta api nasional Korea Selatan yang mengoperasikan jaringan kereta api di seluruh Korea Selatan.

KNR ikut bertanggung jawab atas pengelolaan, pemeliharaan, dan pengembangan infrastruktur kereta api di negara tersebut.

KIND adalah perusahaan yang bertanggung jawab atas pengembangan infrastruktur dan pembangunan perkotaan di luar Korea Selatan.

KIND bertindak sebagai fasilitator, koordinator, dan investor dalam proyek kemitraan pemerintah-swasta atau PPP secara global. (lia/JPNN)

Menhub Budi Karya Sumadi menyebut FS alias studi kelayakan LRT Bali didanai Korsel, sedangkan tahap konstruksi memakai skema KPBU

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Sumber ANTARA
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News