Jadwal Imsak Provinsi Bali Senin 27 Maret 2023, Cek Lokasi dan Waktunya!
bali.jpnn.com, DENPASAR - Puasa Ramadan 2023 memasuki hari kelima.
Selama puasa hari kedua kemarin, umat muslim di Bali menjalaninya dengan baik dan lancar. Tidak ada halangan berarti.
Umat muslim berbondong-bondong meramaikan musala dan masjid dengan berbagai kegiatan positif. Selain salat sunah, banyak di antaranya yang menghabiskan waktunya dengan membaca ayat-ayat suci Al-Qur’an.
Bagaimana dengan persiapan puasa Ramadan hari kelima Anda?
Berdasarkan kitab Fadhâil Al-Asyhur Ats-Tsalâtsah, karya Syeikh Muhammad bin Ali bin Husein bin Musa bin Babawayh Al-Qumi, banyak keutamaan puasa hari kelima ini.
Pada puasa hari kelima, Allah SWT akan memberikan kalian di surga Al-Ma’wa beribu-ribu kota.
Setiap kota terdapat seribu rumah, di mana di setiap rumah terdapat seribu meja makan, di atas setiap meja makan terdapat 70 ribu tempat makanan, di setiap tempat makanan terdapat 70 macam makanan yang tidak sama satu dengan yang lain.
Umat Islam di Bali bisa memperhatikan jadwal Imsak hari kelima, Senin hari ini (27/3) dilansir dari Kemenag.
Berikut jadwal Imsak dan Subuh di Provinsi Bali dan sekitarnya Hari Senin 27 Maret 2023 versi Kementerian Agama
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News