Jenazah Pekerja Migran Asal Bali & NTB Korban Gempa Turki Dipulangkan Rabu Lusa
Senin, 20 Februari 2023 – 09:54 WIB

Ibu dari Irma Lestari, WNI korban gempa di Turki, Rena (kiri), berbicara kepada media mengenai proses pemulangan jenazah anaknya saat dia ditemui di kediamannya di Denpasar, Bali. Keluarga Irma Lestari turut menyaksikan kabar kematian dan pemulangan jenazah lewat televisi pada sela-sela wawancara. Foto: ANTARA/Genta Tenri Mawangi
Kepala BP3MI Bali Anak Agung Gde Indra Hardiawan di Denpasar, Minggu, mengatakan pihaknya telah menyampaikan kabar duka langsung ke suami didampingi oleh kakak ipar korban. (lia/JPNN)
Jenazah pekerja migran Indonesia (PMI) asal Bali & NTB yang menjadi korban gempa Turki dipulangkan Rabu lusa
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Sumber ANTARA
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News