Prakiraan Cuaca Bali Selasa (14/2): BMKG Warning Angin Kencang dan Gelombang Tinggi

Selasa, 14 Februari 2023 – 08:19 WIB
Prakiraan Cuaca Bali Selasa (14/2): BMKG Warning Angin Kencang dan Gelombang Tinggi - JPNN.com Bali
Ilustrasi angin kencang yang terjadi di daerah Bali hari ini. Foto: Humas Polres Tabanan

Oleh karena itu, BMKG mengimbau masyarakat Bali tetap waspada dan berhati-hati terhadap dampak yang ditimbulkan cuaca buruk hari ini, seperti banjir, tanah longsor dan pohon tumbang.

Suhu udara hari ini relatif hangat berkisar 25 – 32 derajat celsius.

Kelembapan udara berkisar 70 – 95 persen.

Angin diperkirakan bertiup dari arah barat ke barat laut dengan kecepatan 4–40 kilometer per jam

BMKG juga mengimbau masyarakat yang beraktivitas di wilayah pesisir, di antaranya nelayan dan para pelaku kegiatan usaha bahari agar mewaspadai tinggi gelombang laut yang dapat mencapai 2 meter.

BMKG memperkirakan tinggi gelombang laut di perairan utara Bali berkisar antara 0,5–2 meter, di perairan selatan Bali 1–3,5 meter, di Selat Bali 1–3 meter, dan di Selat Lombok 1–3 meter. (lia/JPNN)

Prakiraan cuaca Bali Selasa hari ini (14/2): BMKG Wilayah III Denpasar warning potensi angin kencang dan gelombang tinggi

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News