5 Berita Populer Sepekan: Hotel Grand Inna Bali PHK Karyawan, Bandara Bali Utara Batal
Minggu, 31 Juli 2022 – 07:58 WIB

Hotel Grand Inna Bali Sanur, Denpasar. Foto: Innagroup.co.id
5. Tangkapan Sabu-sabu di Bawah 1 Gram Wajib Asesmen ke BNN
Penanganan kasus narkotika jenis sabu-sabu dan ganja dengan berat barang bukti (BB) di bawah limitasi sesuai SE Mahkamah Agung.
Limitasi sesuai SE Mahkamah Agung adalah BB di bawah 1 gram untuk sabu dan 5 gram untuk ganja. "Untuk tangkapan dengan BB di bawah limitasi, penyidik polisi harus mengajukan asesmen ke
BNN," kata Kepala BNN Provinsi Bali Brigjen Gde Sugianyar Dwi Putra.
Baca Selengkapnya:
Brigjen Sugianyar: Tangkapan BB Sabu di Bawah 1 Gram Wajib Asesmen ke BNN
Informasi ini layak dibaca. (lia/jpnn)
Berikut daftar lima berita populer dalam sepekan di Bali: Hotel Grand Inna Bali PHK karyawan, Bandara Bali Utara Batal masuk proyek strategi nasional
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News