TNI Turun Gunung, Ikut Benahi Saluran Irigasi di Ubung Kaja Denpasar Jelang Musim Hujan
Minggu, 17 Oktober 2021 – 00:15 WIB

Anggota TNI dari Bintaldam IX/Udayana bersama masyarakat bergotong-royong membenahi saluran irigasi sepanjang 500 meter di wilayah Subak Pakel II, Desa Ubung Kaja, Denpasar, kemarin. (Penerangan Kodam IX/Udayana)
Termasuk tujuan utamanya meningkatkan Kemanunggalan TNI dengan rakyat.
“Melalui kegiatan ini diharapkan dapat lebih meningkatkan hubungan baik antara TNI, Polri, dan komponen masyarakat lainnya, yang terjalin semakin harmonis," tegasnya. (gie/JPNN)
Aparat TNI dari Kodam Udayana ikut turun gunung membenahi saluran irigasi di Ubung Kaja Denpasar jelang musim hujan
Redaktur : Ali Mustofa
Reporter : Abdul Sentot Prayogi
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News