PSS vs Bali United: Teco Menghilang? Kleberson Sentil Strategi Tim, tetapi

Sabtu, 08 Februari 2025 – 22:48 WIB
 PSS vs Bali United: Teco Menghilang? Kleberson Sentil Strategi Tim, tetapi - JPNN.com Bali
Asisten pelatih Kleberson dos Santos menggantikan pelatih kepala Bali United Stefano 'Teco' Cugurra memberikan keterangan kepada awak media, Sabtu (8/2) menjelang laga kontra PSS Sleman di Stadion Manahan, Solo, Minggu (9/2) besok. Foto: Media Bali United

Pasalnya, strategi bisa berubah saat sudah berada di lapangan hijau, tergantung situasi dan kondisi.

“Setiap laga kami selalu berpikir berbeda dan berusaha menampilkan permainan terbaik. Tidak mungkin sama.

Yang pasti, kami selalu berusaha menghindari kesalahan, terutama kebobolan.

Tim kami harus meningkatkan kinerja jika ingin menang,” tutur Kleberson.

Bali United menempati peringkat keenam klasemen Liga 1 dengan 34 poin, hasil dari 10 kali menang, empat kali seri dan tujuh kali kalah.

PSS Sleman saat ini menempati peringkat ke-15 klasemen liga 1 dengan 19 poin, hasil dari enam kali menang, empat kali seri dan 11 kali kalah. (lia/JPNN)

Untuk kali ketiga Coach Teco tak terlihat dalam sesi konferensi menjelang laga pekan ke-22 Liga 1 2024-2025 antara Bali United kontra tuan rumah PSS Sleman

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News