Bali United Incar Bek Tengah Klub Liga Malta, Ini Profil dan Statistiknya

Minggu, 09 Juni 2024 – 22:01 WIB
Bali United Incar Bek Tengah Klub Liga Malta, Ini Profil dan Statistiknya - JPNN.com Bali
Ilustrasi sepak bola. Bali United masih mengincar pemain asing baru setelah melepas delapan pemain pekan lalu. Foto: AFP

Faktor kedua, kebersamaan Lazarini dengan Victoria hanya menyisakan hari lantaran kontraknya bakal berakhir 30 Juni 2024 mendatang.

Belum diketahui market value pesepak bola kelahiran Campinas, Brasil, ini.

Namun, statistiknya cukup mentereng dengan bermain sebanyak 20 kali sepanjang musim.

Lazarini menjadi alternatif teman duet Elias Dolah di sektor bek tengah, apabila Bali United gagal mendatangkan center bek Borneo FC asal Portugal, Silverio Junior.

Hanya saja peluang Bali United mendatangkan Lazarini tak mudah lantaran ada dua tim Liga 1 yang berminat mendatangkannya, yakni PSIS dan Persita.

Peluang Bali United mendapatkan tanda tangan Lazarini bahkan hanya lima persen. Menarik ditunggu! (lia/JPNN)

Bali United kabarnya mengincar bek tengah klub Liga Malta, Gozo League milik SK Victoria Wandares FC, ini profil dan statistiknya

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News