Bali United Dihantam Badai Cedera Menjelang Kontra Persija, Ini Kata Dokter Tim
Rabu, 27 Maret 2024 – 14:19 WIB

Pemain cadangan Bali United saat duduk di bench Stadion Kapten Dipta, Gianyar. Bali United dihantam badai cedera menjelang duel kontra Persija, Sabtu (30/3) mendatang. Foto: Baliutdcom
Nyoman Adi sendiri berposisi sebagai winger dan juga bisa berposisi sebagai bek sayap.
Kecepatan dan kelincahannya dalam melewati lawan menjadi salah satu nilai penting yang dimiliki Nyoman Adi untuk Bali United. (lia/JPNN)
Bali United dihantam badai cedera menjelang kontra Persija pada laga pekan ke-30 Liga 1 2023-2024, ini kata Dokter Tim
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News