Debut Apik Mohammed Rashid: Gelandang Bertahan Rasa Playmaker, Berkelas

Senin, 17 Juli 2023 – 11:16 WIB
Debut Apik Mohammed Rashid: Gelandang Bertahan Rasa Playmaker, Berkelas - JPNN.com Bali
Gelandang Timnas Palestina milik Bali United Mohammed Rashid tampil apik saat menjalani debut perdana kontra Madura United, Sabtu (15/7) lalu. Berposisi sebagai gelandang bertahan, Rashid bisa berperan sebagai seorang playmarker. Foto: Liga Indonesia Baru

Menurut Stefan Kaltjes, pelatih kini punya alternatif playmaker yang bisa dimainkan di lapangan, tergantung strategi tim.

"Tergantung strategi head coach mau pasang siapa, ketika lawannya memakai skema apa," ujar Stefan Keltjes dilansir dari laman Liga Indonesia Baru.

Stefan Keltjes mengatakan keberadaan Mohammed Rashid sangat membantu skuad Bali United, baik dalam hal bertahan maupun menyerang.

Satu hal yang perlu dibenahi, pemain terlalu berhati-hati, padahal lawan kehilangan pemainnya karena menerima kartu merah.

Bali United justru kehilangan nyali untuk bertarung meski unggul jumlah pemain.

Hal itu sangat berbeda dibandingkan dengan babak pertama yang berani tampil menyerang.

"Ketika Madura United kehilangan pemain, tim kami main hati-hati.

Jadinya ada perbedaan.

Debut apik gelandang Timnas Palestina milik Bali United Mohammed Rashid: Gelandang bertahan rasa playmaker, berkelas
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News