Leo Pasang Target Tinggi Setelah Pensiun, Mimpi Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Rabu, 20 Juli 2022 – 20:47 WIB
Leo Pasang Target Tinggi Setelah Pensiun, Mimpi Jadi Pelatih Timnas Indonesia - JPNN.com Bali
Pemain belakang senior Bali United Leonard Tupamahu saat mengontrol bola ketika Serdadu Tridatu bentrok kontra Arema FC. Foto: Baliutd.com

Leo yang kini berusia 39 tahun sedang berada di ujung karier profesionalnya.

Leo menjadi pemain pilihan Coach Teco di Bali United meski telah berusia senja.

Leo baru absen kalau ada cedera atau karena kartu.

Hingga saat ini dia belum tahu kapan akan bergabung dengan Willian Pacheco dkk.

Hampir pasti Leo bakal absen pada laga perdana Liga 1 2022/2023 melawan Persija Jakarta, Sabtu (23/7) malam di Stadion Kapten Dipta, Gianyar.

"Sejauh ini kemungkinan belum bisa bergabung dengan tim," katanya.

Walaupun di usianya yang kian senja untuk ukuran pemain sepak bola, Leo tetap bisa menjaga performanya berada di level tertinggi.

Kehadiran Leo membantu tim berjuluk Serdadu Tridatu mengamankan gelar juara Liga 1 dua kali beruntun pada musim 2019 dan 2021. (lia/jpnn)

Bek tengah senior Bali United Leonard Tupamahu pasang target tinggi setelah pensiun sebagai pemain sepak bola, Leo bermimpi jadi pelatih Timnas Indonesia

Redaktur & Reporter : Ali Mustofa

Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News