Gagal Juara, Arema FC akan ‘Tobat’ Besar-besaran
Selasa, 22 Maret 2022 – 16:26 WIB

Striker Arema FC Carlos Fortes saat berselebrasi seusai menjebol gawang Borneo FC di putaran pertama lalu. (Liga Indonesia Baru)
"Konsolidasi terus kami lakukan terkait langkah apa yang harus dilakukan untuk musim depan,” katanya.
Upaya perbaikan yang dimaksud, termasuk dalam hal perekrutan pemain yang harus dilakukan dengan cepat dan tepat.
Mengingat, peta persaingan di musim depan akan lebih berat dibandingkan dengan musim ini.
"Pada musim depan tentu semua tim sudah banyak belajar dari musim ini. Jadi kita harus siapkan tim sebaik mungkin," tambahnya.
Arema saat ini berada di urutan ke-5 dengan meraih 59 poin.
Laga terakhir melawan Borneo FC berakhir imbang dengan skor 2-2. (antara/ket/JPNN)
Gagal menjadi juara LIga 1, Arema FC akan ‘tobat’ besar-besaran
Redaktur & Reporter : Ni Ketut Efrata Fransiska
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News