Persela Lamongan Terpuruk, Mati-matian Rebut 3 Poin atau Terjun ke Liga 2, Sulit

Senin, 14 Maret 2022 – 12:35 WIB
Persela Lamongan Terpuruk, Mati-matian Rebut 3 Poin atau Terjun ke Liga 2, Sulit - JPNN.com Bali
Kiper Persela Dwi Kuswanto memimpin teman-temannya bentrok kontra PSM Makassar sore ini. (Liga Indonesia Baru)

Jadi, harus punya kemauan itu (merebut kemenangan), karena itu yang kami harapkan.

Semoga pemain Persela bisa bermain maksimal dan mendapatkan hasil yang bagus,” ujar Coach Ragil Sudirman dilansir dari situs resmi LIB.

Menurut Coach Ragil, untuk bisa memenangkan laga sore ini, para pemain harus disiplin, baik dalam bertahan maupun menyerang.

Setiap peluang di depan garis lawan gawang harus bisa dimanfaatkan menjadi gol.

“Pemain Persela sendiri harus disiplin, untuk mengangkat tim ini dari zona bawah.

Penting sekali saya mengharapkan anak-anak bermain maksimal, disiplin, kerja keras.

Persela harus menang, tidak ada kata lain, pokoknya harus menang,” kata Coach Ragil.

Ambisi serupa dilontarkan Kapten Persela Lamongan Dwi Kuswanto.

Persela Lamongan benar-benar terpuruk musim 2021, harus mati-matian untuk merebut 3 poin atau terjun ke Liga 2, sulit
Facebook JPNN.com Bali Twitter JPNN.com Bali Pinterest JPNN.com Bali Linkedin JPNN.com Bali Flipboard JPNN.com Bali Line JPNN.com Bali JPNN.com Bali

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News