Teco Puji Penampilan Apik Nadeo di Piala AFF 2020, Doakan Ini Jelang Kontra Malaysia
Sabtu, 18 Desember 2021 – 04:15 WIB
![Teco Puji Penampilan Apik Nadeo di Piala AFF 2020, Doakan Ini Jelang Kontra Malaysia - JPNN.com Bali](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/watermark/2019/11/29/kiper-timnas-indonesia-di-ajang-sea-games-2019-nadeo-argawinata-foto-pssiorg-86.jpg)
Kiper Timnas Indonesia di ajang Piala AFF 2020 Nadeo Argawinata. Foto: PSSI.org
Skor akhir dengan hasil imbang membawa Timnas Indonesia berada pada posisi pertama klasemen sementara Grup B.,
Timnas Indonesia akan menghadapi Malaysia di laga terakhir.
Laga ini menjadi penentu lolos tidaknya Timnas Indonesia di Grup B Piala AFF 2020.
Seri melawan Malaysia sudah cukup untuk mengantarkan Evan Dimas dkk lolos babak semifinal Piala AFF 2020.
“Semoga kehadiran Nadeo, Yabes dan Kadek Agung bisa bantu Indonesia meraih kemenangan atas Timnas Malaysia,” ungkap Coach Teco. (lia/JPNN)
Pelatih Bali United Stefano Teco Cugurra memuji penampilan apik Nadeo Argawinata di Piala AFF 2020. Doakan ini jelang kontra Malaysia
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News