PDIP Bali tak Respons Penurunan Baliho saat Kunker Jokowi, Koster: Fokus Ganjar Menang
Rabu, 01 November 2023 – 17:48 WIB
Koster juga berpendapat agar tidak ada lagi yang kampanye dengan baliho.
“Itu kita setuju aja, kalau perlu semuanya cabut.
Pemilu tanpa atribut, tanpa baliho, silakan, tapi sama semua. Supaya rapi sekalian bersih dia,” tutur Wayan Koster. (lia/JPNN)
PDI Perjuangan Bali memilih tak merespons penurunan baliho Ganjar - Mahfud MD saat kunker Jokowi ke Gianyar, Wayan Koster sebut fokus Ganjar menang
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Sumber ANTARA
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News