Gelombang Tinggi Terjang Perairan Selatan NTT, Ini Daftar Wilayah Terdampak
Senin, 04 Oktober 2021 – 20:42 WIB
“Karena itu perlu diwaspadai lantaran beresiko tinggi terutama terhadap pelayaran kapal fery,” kata Syaeful Hadi.
Terkait kondisi sinoptik angin di NTT bahwa umumnya angin bertiup dari arah selatan ke barat dengan kecepatan 2-6 Skala Beaufort. (antara/lia/JPNN)
BMKG memprediksi terjadi gelombang tinggi yang akan menerjang perairan selatan NTT dengan ketinggian 2,5 - 3,5 meter
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News