Kisah Bule Australia Pasangan Bapak & Anak Sebelum Dideportasi, Pelanggarannya Bejibun
Kamis, 08 Februari 2024 – 17:41 WIB

Bule Australia pasangan bapak berinisial TJM, 46 dan putranya, JAM, 15, dikawal aparat Rudenim Denpasar saat dideportasi melalui Bandara Ngurah Rai, kemarin. Foto: Humas Kemenkumham Bali
Berdasarkan Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika bagi klien compulsory masa menjalani rehabilitasi diperhitungkan sebagai masa menjalani hukuman.
Kini TJM dan putranya JAM telah dideportasi ke kampung halamannya, Australia. (lia/JPNN)
Begini kisah Bule Australia pasangan bapak & anak berinisial TJM dan JAM sebelum dideportasi, pelanggarannya bejibun, mulai overstay hingga narkoba, OMG!
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News