Viral Sekelompok Remaja Hajar Pria 37 Tahun di Denpasar, Temuan Polisi Bikin Bergeleng
Jumat, 24 November 2023 – 13:22 WIB
![Viral Sekelompok Remaja Hajar Pria 37 Tahun di Denpasar, Temuan Polisi Bikin Bergeleng - JPNN.com Bali](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/watermark/2021/05/12/ilustrasi-pengeroyokan-ilustrasi-rarajpnncom-50.jpg)
Ilustrasi penganiayaan sekelompok remaja terhadap seorang pria 37 tahun di Denpasar, Kamis dini hari kemarin. Ilustrasi Rara/JPNN.com
“Ada korban lain dari pihak remaja yang terlibat tawuran. Saat ini telah dibawa ke rumah sakit untuk mendapat perawatan medis,” ucap AKP Ketut Sukadi.
AKP Ketut Sukadi mengatakan kepolisian tengah menangani kasus ini.
Beberapa barang bukti berhasil diamankan dari para remaja itu, seperti kayu dan pecahan paving.
“Anggota masih melakukan penyelidikan untuk mengungkap kasus ini,” tutur AKP Ketut Sukadi. (lia/JPNN)
Viral video sekelompok remaja hajar pria 37 tahun di Denpasar Bali, temuan polisi dari TKP bikin bergeleng
Redaktur & Reporter : Ali Mustofa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Bali di Google News